CARA MEMBUAT PARTISI KE-2 DAN SWAP PADA KARTU MEMORI
Apa kabar semua!!Semoga baik-baik saja. Untuk pertama kali posting, saya akan memposting "cara membuat partisi ke-2 pada kartu memori."
Baiklah, tanpa basa basi lagi, ini dia tutorialnya:
- Pertama-tama silahkan cari dan download MiniTool Partition Wizard
- Kemudian pindah dan instal pada pc/laptop/dsb.
- Lalu buka aplikasinya
- Kemudian klik kanan pada bagian memori anda, setelah itu klik pada bagian delete
- Kemudian klik kanan pada bagian memori anda, setelah itu klik pada bagian create
- Kemudian SETEL PERSIS SEPERTI PADA GAMBAR......KET:
- gambar oval atas :isi dengan nama memori yang anda inginkan
- gambar persegi panjang:memori yang anda pakai untuk menyimpan file, musik, dll
- Gambar bawah :memori yang anda sisakan untuk dibuat partisi
- Setelah itu klik ok
- Kemudian klik kanan pada bagian yang disisakan tadi...(apabila ada notification klik yes aja)
- Kemudian SETEL PERSIS SEPERTI PADA GAMBAR.......keterangannya seperti no.6
- Kemudian klik kanan pada bagian yang di sisakan tadi, lalu pilih create
- Kemudian SETEL PERSIS SEPERTI PADA GAMBAR......
- Kemudian klik apply (biasanya pada bagian kiri atas)
- Setelah itu tunggu hingga proses pembuatan partisi selesai........APABILA PARTISI BERHASIL, AKAN DITANDAI SEPERTI PADA GAMBAR
- APABILA ANDA HANYA INGIN MEMBUAT PARTISI YANG KEDUA SAJA, IKUTILAH LANGKAH =1-6 LALU LANGSUNG APPLY
- APABILA ANDA INGIN MEMBUAT PARTISI KE-2 DAN SWAP-NYA, IKUTILAH SEMUA LANGKAH YANG ADA
0 Response to "CARA MEMBUAT PARTISI KE-2 DAN SWAP PADA KARTU MEMORI"
Posting Komentar